Mengatasi orang-orang negaholic yang sulit diatur seperti itu memang merupakan sebuah tantangan yang tak mudah, namun hal itu bisa dilakukan! Sebenarnya, apa motivasi yang membuat orang-orang sulit itu berperilaku demikian dan bagaimana cara mengatasinya? Itulah tema besar yang dikupas dalam buku ini. Melalui buku ini, Anda dapat menelaah lebih jauh motivasi orang-orang sulit di sekitar Anda. L…