Dari berbagai pengalaman tersebut, saya melihat bahwa sebenarnya ada minat yang besar dari masyarakat untuk berinvestasi, namun mereka belum melakukannya karena tidak mengerti. Tidak jarang sebagian dari mereka terjebak pada investasi bodong sehingga bersikap negatif terhadap segala bentuk investasi. Jika dibilang tidak ada sama sekali edukasi kepada masyarakat, rasanya juga tidak. Sepengetahua…