Pencarian berdasarkan :
Pencarian terakhir:
Ada kalanya seseorang menjadi marah. Namun, lebih baik seseorang bersabar atau menahan amarahnya. Terkadang, marah tidak menyelesaikan masalah. Sabar justru membuat seseorang mendapatkan banyak kebaikan.