Gadis ini akan menjadi pendampingmu dalam usahamu merealisasi Bodhi.
Pergilah Bhikkhu demi kesejahteraan dan kebahagiaan banyak makhluk atas dasar welas asih.
Petapa agung memiliki praktik penyadaran sebagai lehernya, kepercayaan sebagai kedua tangannya.
Ini dan itu telah kucoba tuk menjaga ember tua ini. Karena tali bambu ini telah retas dan nyaris putus.
Buku ini merupakan perpaduan unik dan sinergistik ajaran klasik Buddha yang inspiratif dengan tampilan modern.
Buku ini mengajarkan anak-anak kita untuk lebih mengenal cara beribadah kepada Sang Buddha.