Text
Istilah Ekonomi Sehari-hari
Keluarga Bindae terkenal memiliki prinsip ekonomis untuk mengelola uangnya. Nikmati kelucuan keluarga Bindae saat berusaha sehemat-hematnya menekan pengeluaran dengan cara yang unik! Melalui komik ini, anak-anak juga bisa belajar istilah-istilah ekonomi bersama keluarga Bindae.
Tidak tersedia versi lain