Text
Impian Moira
Sejak memergoki ayahnya punya istri simpanan dan ibunya memilih bercerai, Moira merasa seluruh dunia memusuhinya. Akibatnya, Moira memutuskan balik memusuhi seisi dunia, kecuali cokelat batangan. Gara-gara ulahnya itu, Moira sempat dikenal sebagai gadis paling badung di sekolahnya. Tapi, saat pindah dari Yogya ke Jakarta, Moira bertekad memperbaiki diri dan memulai lembaran baru.
Tidak tersedia versi lain