Text
Llama Llama Piyama Merah
Cerita pengantar tidur. Ciuman selamat malam. Dan mama Llama memadamkan lampu. Tapi apakah semuanya baik - baik saja? Tidak! Setidaknya, Bayi Llama tak berpikir begitu, dan segera rengekannya berubah menjadi lenguhan. Ini drama llama habis - habisan! Sampai mama kembali untuk membereskannya.
Tidak tersedia versi lain