Text
Tracy si Truk Tronton
Tracy si truk tronton jarang merawat dirinya. Setiap kali ia berjalan, keluar asap pekat dari tubuhnya. Teman-teman Tracy sangat terganggu bila berdekatan dengan Tracy. Ia dijauhi oleh teman-temannya. Suatu hari Tracy sakit karena terkena polusi asap dari tubuhnya sendiri. Apa yang dilakukan Tracy ya agar ia sehat kembali dan teman-teman mau bermain dengannya?
Tidak tersedia versi lain