Text
Blast Heart
Seperti sebuah mimpi, kehidupan Rafa yang mewah berubah drastis. Bukan hanya kematian kakeknya yang tiba-tiba, tapi seluruh harta warisannya lenyap. Rafa bertemu dengan Kirei, gadis pendiam nan misterius yang membuatnya penasaran. Memiliki kisah masa lalu yang sama-sama menyedihkan, membuat keduanya dekat. Rafa mencoba mendekati Kirei, tapi semakin ia berusaha, gadis itu justru semakin jauh dari dirinya.
Tidak tersedia versi lain