Bawang Merah, Bawang Putih, dua kakak beradik yang berbeda sifat. Suatu hari, Bawang Putih sedang mencuci baju di sungai. Tiba-tiba, selendang ibu hanyut ke dalam sungai. Oh tidak! Bagaimana cara mendapatkannya kembali?
Tak hanya luar negeri yang punya banyak kisah putri dan pangeran. Di Indonesia juga kaya akan dongeng serupa.
Kota-kota di Indonesia memiliki dongeng yang menarik dan penuh teladan bagi anak-anak. Buku ini berisi 100 dongeng dari berbagai kota di Indonesia.
Kalau kamu pikir para putri terkenal seperti Cinderella, Putri Tidur, Putri Salju, dan putri-putri lainnya tidak punya rahasia, kamu salah besar. Mereka masing-masing punya rahasia menakjubkan yang tidak diketahui siapa pun.
Kumpulan cerita tak bernalar yang lahir dari masyarakat yang sama maupun yang dikenal baik oleh mereka.
Diceritakan kembali dengan bahasa yang sederhana sehingga mudah dipahami oleh anak-anak. Halaman full color dan ilustrasi yang memikat tidak akan bosan untuk membacanya.
Ada yang meninggalkan tanduk. Tahukah kamu siapa yang melakukannya? Apakah itu tanduk si Banteng? atau si Domba?
Dongeng binatang dua bahasa bergambar yang menyenangkan dan mendidik.