Kedisiplinan merupakan sikap moral yang dimilki oleeh peserta didik dan memerlukan proses untuk memiliki perilaku yang menunjukan kepatuhan ketaatandan keteraturan. hal ini termaksud bagian penting yang perlu dimiliki oleh semua peserta didik SMAS ekayana ehipassiko untuk menciptakan lingkungan belajar yang kondusif.