CINTA bukanlah sebuah subjek yang mudah untuk ditulis. Studi para filsuf, psikolog dan sosiolog tentang subjek ini biasanya terfokus pada salah satu atau bentuk lain dari cinta, umumnya cinta romantis atau cinta antara suami dan istri.
Thich Nhat Hanh memberikan ajaran dari banyak aspek akan cinta, termasuk mencintai diri sendiri, menutrisi kebahagiaan, mendengarkan secara mendalam, dan berbicara dengan cinta kasih, hidup bersama dengan sadar-penuh dan metode-metode untuk menyelesaikan masalah. Beliau juga mengajarkan meditasi akan cinta, cara untuk menyembuhkan hubungan kita dengan keluarga kita dan dengan tradisi spritual …
Bukan kebahagiaan yang datang serta berlalu bergantung pada kondisi seperti yang kita semua telah alami, namun kebahagiaan yang selalu hadir dalam perubahan apa pun. Kebahagiaan yang kita rasakan jauh di dalam hati.
Temukan bahagia dalam diri kita sendiri, lalu tularkan kepada yang lain, aga lebih banyak orang juga bahagia.
Semua yang tertuang dalam buku ini merupakan sari dari sutra, sastra ajaran Buddha, dan juga pengalaman realisasi dari guru Shantideva sendiri.
Buku ini sangat komprehensif, luas dan dalam. Buku ini membahas karma dari berbagai aspek dan diperjelas dengan pengertian Abhidharmma dalam bahasa yang mudah dimengerti.
Bagian III: Pemahaman, Deskripsi tentang kebenaran.
Memberikan pemahaman yang lebih jelas mengenai budaya China, memberi manfaat dalam berbisnis dengan orang China, mencegah tindakan konyol yang memalukan jika bergaul dengan orang China. Tabu tradisional yang disorot dalam buku ini telah bertahan mungkin lebih dari 5.000 tahun, dan kebanyakan—walaupun tidak semua—berasal dari China kuno. Generasi China yang lebih tua sampai sekarang masih me…
Buku ini memberikan perspektif segar mengenai cara Sang Buddha mengajarkan meditasi.