Buku ini menjelaskan dengan gamblang dan singkat tentang Agama Buddha.
Buku ini merupakan dua kitab yang dianggap keramat oleh umat Buddha aliran utara.
Akar pohon kedamaian adalah pikiran yang bebas dari penghakiman. Sebelum kita bebas penghakiman, maka kata-kata kita hanya barang tiruan hambar yang tidak bergetar.
Buku ini adalah sebuah sumbangan yang amat berharga karena isinya dibuat oleh seorang umat Buddha.
Buku ini menyajikan dasar-dasar ajaran agama Buddha, Dhamma, dan hari besar umat Buddha
Buku ini merupakan pembelajaran penting bagi Anda. Jika Anda mempelajari ini dengan baik, sepanjang hidup Anda akan memperoleh tubuh yang sehat dan kuat.
Kita mungkin bertanya-tanya dari sekian banyak ajaran Buddha, darimanakah kita harus memulainya?
Kesadaran adalah hal natural yang universal. Anda dapat menemukannya di setiap tradisi spritual.
Buku ini dapat dijadikan refrensi singkat bila suatu kali terdapat nama atau istilah dalam agama Buddha yang tidak teringat atau belum dikenal.