Enam puluh sembilan BAB di dalam buku ini dihiasi dengan ilustrasi indah yang dirancang secara terperinci dengan mempertimbangkan postur tubuh, sikap tangan, faktor usia serta situasi dan dimensi waktu kejadian.
Buku panduan untuk guru ini terdiri dari 3 bagian. Materi dalam buku disajikan berdasarkan ajaran Buddha dengan pembahasan yang sesuai dengan usia anak.
Buku kecil ini mencoba menjawab pertanyaan-pertanyaan dalam 2 bagian. Bagian pertama penulis memberikan pandangannya dan bagian kedua penulis menyarankan pembaca dengan menggunakan tata bahasa yang mudah dipahami.
Banyak metode yang dapat digunakan untuk menyampaikan ajran Buddha kepada anak-anak. Ajaran Buddha penawar paling mejarab bagi penyakit mental semua makhluk hidup.
SALAH seorang kaisar Tiongkok menggelari beliau "Permata Kekaisaran." Biksu yang mengadakan perjalanan dari Tiongkok ke India melalui Jalur Sutra di abad ke tujuh ini, yakni Xuanzang (Hsuan-tsang), merupakan salah seorang di antara penjelajah Jalur Sutra paling terkemuka. Beliau sama tersohornya di Asia, sebagaimana halnya Marco Polo di dunia Barat. Beliau berniat mengunjungi tanah suci umat Bu…
Semua yang tertuang dalam buku ini merupakan sari dari sutra, sastra ajaran Buddha, dan juga pengalaman realisasi dari guru Shantideva sendiri.
Buku ini sangat komprehensif, luas dan dalam. Buku ini membahas karma dari berbagai aspek dan diperjelas dengan pengertian Abhidharmma dalam bahasa yang mudah dimengerti.